LESSON 60
SASSY GIRL MAKE-UP
“Makeup yang nyata, manis dan cerah”
Perpaduan LANEIGE dan Brand Fashion yang telah lama ditunggu-tunggu!
Tidakkah Anda penasaran mengenai keseruan dari kolaborasi antara
LANEIGE dan Lucky Chouette?
Pink Owl, Bella Chouete yang dibuat dalam kolaborasi LANEIGE x Lucky
Choouette, memiliki kepribadian yang menawan.
Memiliki sifat yang ekspresif, percaya diri, bersemangat dan aktif.
Mari kita coba tampilan berani yang direkomendasikan
oleh Bella Chouette untuk musim panas ini.
STEP 1
Kulit cerah dan sehat merupakan hal yang penting untuk ekspresi makeup yang berani!
Aplikasikan LANEIGE BB Cushion yang sesuai dengan warna kulit Anda ke seluruh bagian wajah berulang kali. Karena tekstur yang ringan dan melembapkan, pengaplikasian berulang dari LANEIGE BB Cushion tidak menghasilkan tampilan makeup yang tebal!
STEP 2
Ini saatnya menggunakan produk dengan persediaan terbatas, Multi Color!
Aplikasikan warna coral tua menggunakan brush berukuran kecil untuk memberikan bayangan pada kelopak mata, dan sempurnakan riasan mata dengan mendefinisikan garis mata.
Kemudian, gunakan setiap warna dari Multi Color menggunakan brush berukuran besar dan aplikasikan ke daerah dahi, pipi, dan hidung untuk memberikan dimensi pada wajah.
Multi Color dapat digunakan sebagai riasan mata dan juga highlight.
Menakjubkan!
STEP 3
Kemudian ini waktunya untuk menggunakan Serum Drop Tint, yang telah di dekorasi dengan dua burung hantu yang manis, Bella&Bly shouette. Aplikasikan warna #5 Sassy Girl untuk mengekspresikan bibir merah yang manis dan cerah.
Tekan bibir anda secara bersamaan dengan lembut untuk memastikan bahan baku serum oil dari tint melekat pada bibir.